Once Mekel Hampir Jadi Vokalis Band Gigi, Kata Aria Baron

Oleh: - 30 Oktober 2012  |

Instagram

Once dan Baron
Once dan Baron (detik.com)

Siapa yang tak tahu band gigi, salah satu band tanah air yang melegenda dan samapai saat ini masih aktif berkarya, tapi tahukah anda bila dulu Armand Maulana bukanlah calon vokalis satu-satunya untuk band Gigi.

Adalah Elfonda Mekel atau Once yang juga pernah menjadi Kandidat vokalis band Gigi, hal ini diungkapkan oleh Aria Baron mantan personil gigi yang juga merupakan salah satu pendiri band Gigi.

Mengutip dari okezone.com, Saat Once dan Baron mengisi acara bersama di ulang tahun penyanyi Meta Amalia, Baron nyeletuk, “Mungkin banyak yang belum tahu, sebetulnya Once yang dulu akan jadi vokalisnya band Gigi”.

Baca juga:

Once pun mengiyakan kata-kata baron dnegan santai, “jaman itu belum ada handphone, jadi ngehubunginya tak semudah sekarang”

Mengejutkan juga ya fakta diatas, jujur say penasaran bagaimana warna musik band Gigi bila vokalisya seorang Once, kemungkinan tak kalah dengan musik gigi dengan vokalisnya yang sekarang Armand maulana.

Berita Terkait.

Tinggalkan Balasan